4. Lubang dan celah – celah rumah yang ada di tutup
BACA JUGA:Tak Sama dengan Kelabang! Berikut 4 Fakta Unik Kaki Seribu
Dikutip dari The Plowden Photography, biawak adalah salah satu hewan yang sangat kuat dan lincah.
Biawak mempunyai panjang maksimal sekitar 3 meter, dapat melakukan apa pun, mulai dari memanjat, berenang, sampai melewati sela-sela kecil dan sempit.
Hewan reptil ini bisa memasuki semua cela atau pun lubang yang ada di sekitar rumah.
BACA JUGA:Status Terancam! Berikut 6 Fakta Astrapia Ekor Pita, Burung Unik asal Papua Nugini
Baik itu biawak berukuran kecil atau besar sekalipun dapat melewati lubang dan sela-sela yang ada di rumah.
Supaya rumah kamu aman dari biawak, maka kamu harus memastikan kalau tidak ada lubang di sekitar rumah.
Pada saat malam hari dan saat hujan deras tutup jendela dan pintu jika tidak digunakan.
Semua lubang yang ada di dalam rumah, sebaiknya ditutup supaya menghindari masuknya biawak.
BACA JUGA:Ekor Lebih Panjang dari Tubuh! Berikut 6 Fakta Unik Kadal Rumput
Apabila biawak yang berukuran besar masuk lewat plafon atau pun atap ia dapat merusak dan menghancurkan plafon.
5. Genangan air disekitar rumah, jangan dibiarkan
Dikutip dari Naturalist, biawak mempunyai gaya hidup semi akuatik.
Dalam artian biawak bisa hidup di air dan di darat.
BACA JUGA:Ekor Lebih Panjang dari Tubuh! Berikut 6 Hewan Unik dengan Ekor Terpanjang