Terbukti Aman dari Maling iPhone, Jalankan 3 Langkah Ini

Minggu 21 Jul 2024 - 10:31 WIB
Reporter : Heru Pramana Putra
Editor : M. Rizki Amanda Lubis

- Menggunakan Masuk dengan Apple: Anda dapat menggunakan ID Apple Anda alih-alih membuat dan mengingat nama pengguna serta kata sandi untuk masuk ke akun.

Masuk dengan Apple juga menyediakan keamanan autentikasi dua faktor, dan membatasi informasi yang dibagikan mengenai Anda.

- Membiarkan iPhone membuat kata sandi kuat: Jika kunci sandi didukung atau Masuk dengan Apple tidak tersedia saat Anda mendaftar layanan, biarkan iPhone membuat kata sandi kuat yang tidak perlu Anda ingat.

Untuk semua kata sandi situs web dan app Anda, terdapat banyak cara lainnya untuk masuk dengan lebih aman dan mudah, yakni:

-Mengganti kata sandi lemah: Jika Anda membuat kata sandi lemah atau yang telah diretas, iPhone mengidentifikasinya secara otomatis untuk Anda perbaiki.

- Berbagi kunci sandi dan kata sandi dengan aman: Gunakan AirDrop untuk berbagi kunci sandi atau kata sandi dengan seseorang yang menggunakan iPhone, iPad, atau Mac dengan aman.

- Menggunakan pengesah internal untuk autentikasi dua faktor: Untuk situs web dan app yang menawarkan autentikasi dua faktor, isi di kode verifikasi yang dibuat secara otomatis tanpa mengandalkan pesan SMS atau app tambahan.

- Mengisikan kode sandi SMS dengan mudah: Anda dapat mengisi kode sandi satu kali yang dikirim dari situs web dan app ke iPhone Anda secara otomatis.

- Terus perbarui kunci sandi dan kata sandi di semua perangkat Anda: Rantai Kunci iCloud secara otomatis terus memperbarui info pengesahan Anda di seluruh perangkat Anda yang lain.

Menggunakan internet secara lebih pribadi dengan Relai Pribadi iCloud: Saat Anda berlangganan iCloud+, Anda dapat menggunakan Relai Pribadi iCloud untuk membantu mencegah situs web dan penyedia jaringan membuat detail profil mengenai Anda.

Kelola privasi Anda, dan bantu lindungi diri Anda dari situs web berbahaya: Safari membantu mencegah pelacak agar tidak mengikuti Anda di semua situs web.

Anda dapat meninjau Laporan Privasi untuk melihat ringkasan pelacak yang telah ditemui dan dicegah oleh Pencegahan Pelacakan Pintar di halaman web yang Anda kunjungi saat ini. 

Anda juga dapat meninjau dan menyesuaikan pengaturan Safari untuk menjaga aktivitas penelusuran Anda tetap pribadi dari orang lain yang menggunakan perangkat yang sama, dan melindungi diri Anda dari situs web yang berbahaya.

Lihat Menelusuri web secara pribadi di Safari di iPhone.

Demikian ulasan terbukti aman dari maling iPhone, jalankan 3 langkah ini. Semoga bermanfaat.

Kategori :