Berkaca dari Polemik PT MSS Seluma, DPRD Harap Perusahaan dan Karyawan Aktif Berkomunikasi

Selasa 23 Jul 2024 - 22:51 WIB
Reporter : M.Zulkarnain Wijaya
Editor : Ade Haryanto

Melson yang saat itu berada di bak Jonder tersebut terjatuh dan langsung ditimpa bak Jonder dan mengakibatkan yang bersangkutan meninggal dunia di tempat.

Sedangkan Qomar Herwandi terpental dari jonder dan mengakibatkan korban mengalami patah kaki sebelah kiri.

Atas kejadian tersebut kedua karyawan dibawa oleh pihak perusahaan PT.MSS  ke RSUD Tais Untuk dilakukan pertolongan medis.

BACA JUGA:Jabatan 122 Kepala Desa dan 693 BPD di Rejang Lebong Resmi Diperpanjang

Namun nyawa Melson Effendi sudah tidak terselamatkan, sedangkan Qomar Herwandi diberikan pertolongan pertama dan selanjutnya dirujuk ke RSUD M.Yunus Kota Bengkulu.

“Pasca dibawa ke RSUD Tais, nyawa alm. Melson sudah tidak bisa diselamatkan.

Sementra itu rekannya Qomar dirujuk ke salahsatu RS di  Kota Bengkulu,”papar Kapolsek Talo. 

 

 

Kategori :