Marsupial Karnivora Terbesar Di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Tasmanian Devil, Si Iblis yang Sebenarnya Lucu

Jumat 15 Nov 2024 - 20:45 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BACA JUGA:Selingkuh dengan Jantan Lain! Berikut 6 Fakta Unik Burung Gambel's Quail

4. Tasmanian devil, terlahir sebagai petarung

Sejak lahir mamalia berkantong ini disebut petarung.

Bayi-bayi tasmanian devil akan di asuh oleh induknya dalam kantongnya.

Namun demikian, sayangnya tasmanian devil betina hanya mempunyai 4 puting susu.

BACA JUGA:Mitos Membuang Air Panas Mendidih Ke Selokan Akan Mendapatkan Sial, Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Mengintip Berharganya Garam di Masa Lalu, Sempat Menjadi Mata Uang

Hal tersebut tidaklah sebanding dengan kelahiran anaknya yang bisa sebanyak 20 - 50 bayi sekaligus.

Tentunya seluruh bayi dari tasmanian devil harus bersaing dengan saudara-saudaranya untuk bisa mendapatkan susu, maka anakan tasmanian devil harus saling bunuh. 

Memang begitulah adanya kehidupan dari bayi tasmanian devil, oleh karena itu bagi bayi tasmanian devil yang bisa bertahan hidup maka pantas disebut sebagai petarung sejati.

BACA JUGA:Menjadi Serangga Pengganggu, Begini Cara Mengusir Laron dari Rumah

BACA JUGA:Burung Eksotis! Berikut 7 Fakta Unik Scarlet hooded Barbet dari Hutan Amazon

5. Tasmanian devil  tidak berbahaya bagi manusia

Oleh karena mempunyai penampilan yang menakutkan, maka manusia menamai hewan ini dengan tasmanian devil.

Namun demikian, sebenarnya hewan ini tidaklah agresif.

Adapun tasmanian devil justru biasanya takut bahkan sampai gemetar jika bertemu dengan manusia.

Kategori :