Ancaman Banjir Rob, Jalinbar Bengkulu Utara Dipasang Pengaman Pantai

Kamis 12 Dec 2024 - 21:37 WIB
Reporter : Tri Shandy Ramadani
Editor : Riky Dwiputra

“Kegiatan ini kita perkirakan akan dilakukan selama 3 atau 4 hari ke depan,” terangnya. 

BACA JUGA:Ini Daftar Lengkap Nama Korban Kecelakaan Bus Putra Rafflesia, 2 Orang Sulit Teridentifikasi

BACA JUGA:Jadi Simbol Bangsawan Hawaii! Berikut 6 Fakta Unik Burung ‘I’iwi, Pemakan Nektar

Ia menerangkan lokasi Desa Serangai yang terjadi banjir rob memang kondisinya sudah parah. 

Loaksi bibir pantai dengan daratan sudah nyaris sejajar. 

Sehingga saat ada peningkatan arus laut terjadi ombak tinggi maka air laut akan menyebabkan banjir di daratan yang berbatasan langsung dengan jalan lintas Bengkulu – Sumatera Barat. 

 

Kategori :