Lalu diamkan sampai semalaman atau beberapa jam sebelum digunakan lagi sepatunya.
Setelah itu baru keluarkan daun teh tersebut.
Jika tidak ada daun teh, gunakan teh celup atau sisa penggunaan teh celup.
BACA JUGA:Terbentuk dari 3 Air Terjun, Terletak di 2 Negara, Ini Fakta Air Terjun Niagara
BACA JUGA:Air Terjun Ketenong, Pesona di Balik Hutan
3. Menggunakan baking soda.
Dengan cara menaburkan kedalam sepatu yang mengalami bau yang tidak sedap.
Biarkan baking soda tersebut sampai semalaman.
Kemudian, untuk menghilangkan sisa dari baking suda digunakan tadi, maka sikat saja sepatunya.
BACA JUGA:BREAKING NEWS: Kecelakaan Honda Jazz di Tol Ben-Taba, Ini Kronologisnya
BACA JUGA: BI Bengkulu Kembangkan UMKM Melalui WUBI dan PUBI
4. Menggunakan arang aktif.
Dengan cara masukan arang aktif kedalam sepatu tersebut atau juga kedalam kaos kaki.
Bisa secara langsung atau menggunakan kantong.
Biarkan semalaman hingga bau tak sedap terserap.
Kemudian ketika sepatu ingin digunakan kembali maka keluarkan arang tersebut.