Pihaknya menyadari jika usulan masyarakat sangat banyak akan dibangunnya infrasruktur. Dikarenakan keterbatasan anggaran, DPRD meminta warga bersabar.
DPRD bersama Pemkab Bengkulu Tengah ditegaskan Budi akan mewujudkan pembangunan yang diharapkan masyarakat secara bertahap.
“Saat ini pembangunan infrastruktur di Kabupaten Bengkulu Tengah memang sedang kita gencarkan. Setiap tahun pasti ada saja pembangunan jalan, jembatan maupun irigasi yang dikerjakan,” demikian Budi.
Kategori :