Macam-macam Hijab Syar’i yang Nyaman dan Tidak Bikin Gerah

Sabtu 30 Mar 2024 - 05:08 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Fazlul Rahman

KORANRB.ID - Sekarang ini menggunakan hijab syar'i yang nyaman dan tidak bikin gerah sangatlah diminati para kaum wanita.

Sehingga memilih bahan yang adem untuk dipakai juga menjadi pilihan paling utama saat membeli hijab. 

Selain memilih model yang cantik dan sesuai dengan kebutuhan, anda dapat memilih jenis kain yang kira-kira nyaman dan tidak membuat gerah juga menjadi alasan untuk pemilihan bahan hijab yang cantik.

Simak dibawah ini beberapa rekomendasi bahan hijab syar’i yang nyaman dan tidak gerah ketika digunakan.

BACA JUGA:Dewan Sebut Kasus Asusila di Bengkulu Selatan Minim Pencegahan Pemerintah

1. Bahan Wolfis

Bahan untuk hijab dari kain wolfis ini cukup direkomendasikan dan sudah sering digunakan sejak lama.

Hijab dari wolfis ini bisa menjadi andalan untuk anda yang memiliki kegiatan lebih banyak di luar ruangan. 

Kain wolfis yang lembut dan tidak nerawang untuk digunakan sebagai hijab sehari-hari.

Hijab ini sangat nyaman dan tidak bikin gerah saat digunakan. Harganya pun terbilang cukup terjangkau. 

BACA JUGA:Dinkes Kaur Siagakan Tim Kesehatan di 4 Posko Lebaran Lokasi Wisata.

Kain wolfis ini tidak hanya digunakan untuk hijab, namun sering juga digunakan sebagai bahan pembuatan cadar serta gamis.

Bahannya yang ringan, tidak mudah kusut, mudah dibentuk, tidak panas dan tentunya sangat nyaman di pakai. 

2. Bahan Diamond Crepe

Bahan hijab dari diamond crepe ini bisa menjadi salah satu bahan yang cukup favorit saat ini.

Kategori :