25 Quote Motivasi Kehidupan, Berkelas dan Penuh Makna
25 Quote Motivasi Kehidupan, Berkelas dan Penuh Makna--Tiktok/quotes story motivation
15. "Imajinasi adalah segalanya. Ia adalah pratinjau dari apa yang akan kita rasakan sebagai kenyataan."
-Albert Einstein
16. "Menyibukkan diri dengan pekerjaan menyelamatkan dirimu dari tiga masalah yaitu : Kebosanan, Kehinaan, dan Kemiskinan."
-Buya Hamka
17. "Tugas kita bukanlah untuk berhasil,tugas kita adalah untuk mencoba karena di dalam mencoba itulah kita menemukan kesempatan untuk berhasil ."
-Buya Hamka
BACA JUGA:PUPR Klaim Bengkulu Selatan Paling Cepat di Provinsi Bengkulu, Apa Itu?
18. "Cari pasangan hidup itu gak perlu mesti mapan, yang penting kamu tahu apa rencana dia untuk kedepannya.
Dan profesinya tidak perlu harus ini dan itu. Memang cinta butuh makan, namun ada satu perasaan ketika kamu mau untuk berjuang bersama, maka itu terasa lebih nikmat."
-Buya Hamka
19. "Hiduplah Kamu seperti akan mati besok dan berbahagialah seperti kamu akan hidup selamanya."
-B.J Habibie
20. "Pekerjaan-pekerjaan kecil yang selesai dilakukan lebih baik daripada rencana-rencana besar yang Hanya didiskusikan."
-Peter Marshall
BACA JUGA:Vonis Ditunda, JPU Yakin Lima Terdakwa OOJ Bersalah