Peradaban dan Tradisi Suku, Ini 7 Suku yang Mendiami Pulau Sumatera

Suku yang Mendiami Pulau Sumatera. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ screenshot gramedia/ koranrb.id--

Suku ini terbagi menjadi beberapa bangsa, baik itu secara ras ataupun rumpun dibedakan menjadi dua gugusan, yaitu Melayu Proto dan Melayu Deutro.

Melayu Proto merupakan yang tertua dimana kedatangannya diperkirakan pada 1500 sebelum Masehi.

Sedangkan Melayu Deutro adalah Melayu muda yang kedatangannya sekitar 500 sebelum Masehi. 

BACA JUGA:Kenyang Lebih Lama, Ini 13 Manfaat Buah Sukun untuk Kesehatan

Disamping itu masih ada Melayu yang termasuk bangsa Indonesia, yaitu rumpun Melayu Melanesia, mereka mendiami wilayah timur Indonesia.

3. Suku Nias 

Suku-Suku di Pulau Sumatera selanjutnya ada suku Nias. 

Dimana suku ini  hidup di Pulau Nias, Sumatera Utara. 

BACA JUGA:Berasal dari Nama Kayu, Topos Dipercaya Sebagai Asal-Usul Suku Rejang

Bahkan suku ini adalah salah satu suku tertua. 

Ono niha, adalah sebutan untuk suku Nias, yang bermakna sebagai anam manusia.

Dimana suku sangat menjaga hukum dan budaya yang tinggi.

Dari mereka lahir sampai meninggal, secara umum diatur oleh hukum budaya Nias.

BACA JUGA:100 Suku di Indonesia Lengkap Beserta Daerahnya, Cek Suku Kalian

Sedangkan kasta Suku Nias mengenal sistem tingkatan, yang mana tingkatan kasta tertinggi adalah ‘Balugu’.   

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan