Ternyata Sampah dari Rumah Tangga Dapat Dijadikan Pupuk Kompos, Ini 5 Proses Pembuatannya

Sampah rumah tangga. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ freepik/ koranrb.id--

2. Proses Pencacahan

Setelah sampah-sampah organik tersebut sudah terkumpul, maka lakukan pencacahan atau pun  pemotongan dengan ukuran 1 sampai dengan 2 sentimeter.

3. Proses Pendiaman

BACA JUGA:Tips untuk Menghilangkan Bau Mulut USai Makan Jengkol dan Petai

Setelah dicincang, sampah-sampah organik tersebut kita diamkan, fungsinya adalah supaya terjadi pembusukan pada sampah organik tersebut.

Dalam proses pembusukan kita bisa menambahkan  larutan EM4 untuk mempercepat prosesnya.

Selain itu, kita juga bisa menunggu proses pembusukannya sendiri, namun cara ini membutuhkan waktu yang cukup lama.

BACA JUGA:Ini Dia 7 Tips Motor Tetap Prima Setelah Mudik Lebaran

4. Melakukan penutupan

Dalam pembuatan kompos ini, sampah-sampah organik tersebut harus ditutup dan kedap udara. 

Hal ini dikarenakan udara dapat membuat pembusukan tidak berjalan dengan sempurna.

Dalam pembuatan kompos ini, hasilnya akan menjadi lebih baik lagi jika kita menggunakan ember yang tertutup rapat.

BACA JUGA:Kamu Kesulitan Stabilkan Gula Darah? Ikuti 5 Tips Ini

Agar pembusukan sampah organik dapat merata dan sempurna, sebaiknya ditambahkan larutan EM4.

5. Proses pembuatannya sampai dengan 2 minggu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan