Pengumuman! Listrik 101 Desa di Bengkulu Utara Pagi Ini Padam Massal, Ini Daftarnya

Pagi ini, PLN akan memadamkan listrik di 101 desa --

Selain melakukan perbaikan tersebut diatas, ada juga kegiatan pergantian tiang patah di Pondok Kelapa san pemangkasan pohon di depan Universitas Bengkulu. 

“Pemeliharaan dan perbaikan ini tentunya demi peningkatan kualitas pelayanan PLN pada pelanggan,” ujar Fahmi. 

 BACA JUGA:Bupati Gusnan Targetkan RSUD HD Jadi Rumah Sakit Teladan dan Terbaik di Provinsi Bengkulu

Wilayah Pemadaman Listrik Sabtu 27 April 2024 

1. Desa Lubuk Durian 

2. Desa Lubuk Jale 

3. Desa Aur Gading 

4. Desa Batu Layang    

5. Desa Batang Bendar 

6. Desa Air Banai 

7. Desa Baturoto 

8. Desa Air Baus 

9. Desa Sumber Rejo 

10.Kelurahan Kemumu 

11.Desa Tebing Kaning 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan