Kapibara Hewan Pengerat Raksasa, Benarkah Perenang Unggul?

Kapibara hewan pengerat raksasa. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ screenshot youtube wild daily/ koranrb.id--

BACA JUGA:Sejarah Tahun Baru Imlek, Berawal dari Hewan Pemangsa Manusia

Kapibara adalah hewan asli daerah ropis dan lembab di Amerika Selatan.

Hewan ini bisa juga ditemukan di daerah Timur Andes, yaitu dari wilayah kanal panama sampai di daerah utara Kolombia dan Venezuela, Uruguay serta Provinsi Buenos Aires di Argentina.

BACA JUGA:Tekan Penularan Rabies, Siapkan 20 Ribu Vaksin, Ini Hewan Penularnya

Habitat dari kapibara ini adalah sabana dan hutan lebat, selain itu mereka memilih habitatnya yang dekat dengan perairan.

Walau demikian, spesies ini sangat bersifat sosial, hal ini dikarenakan dapat ditemukan hidup berkelompok yang terdiri dari 100 individu.

Umumnya hewan ini hidup berkelompok yang terdiri dari 10 – 20 individu tiap kelompoknya.

BACA JUGA:Sejarah! Ini 10 Fakta Kemenangan Timnas U23 Atas Korea Selatan U23, Terima Kasih VAR dan Referee

Biasanya kapibara diburu untuk diambil daging serta kulitnya, hal ini dikarenakan kulitnya yang tebal mengandung minyak.

Dimana hewan ini tidak dianggap sebagai salah satu spesies yang terancam.

Jika dilihat secara sepintas, maka kapibara ini mirip dengan marmut raksasa.

Adapun kapibara jantan memiliki berat kurang lebih 35 – 65 kg, sedangkan kapibara betinanya mempunyai berat sekitar 36 – 66 kg.

BACA JUGA:Peninggalan Sejarah Mesir dan Peru, Diduga Warisan Alien!

Tubuh hewan pengerat raksasa ini relatif besar, namun cenderung pendek dan gemuk.

Panjang tubuhnya dapat mencapai kurang lebih 105 – 135 cm, sedangkan tingginya bisa mencapai 51 – 61 cm.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan