Sudah Tahu Belum? Ini 8 Jenis Elang Raksasa di Dunia

Burung Elang. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Endemik yang Langka! Ini 10 Hewan yang Hanya Bisa Ditemui di Indonesia

Sehingga dengan demikian jenis burung elang ini telah dilindungi oleh hukum, khususnya di negara Jepang.

3. Elang Ekor Putih

Elang ekor putih dengan nama latinnya haliaeetus albicilla, tersebar luas di Eurasia dan telah menjadi elang terbesar di benua Eropa.

BACA JUGA:Kapibara Hewan Pengerat Raksasa, Benarkah Perenang Unggul?

Adapun jenis burung ini merupakan salah satu anggota dari genus haliaeetus.

Burung elang ini mempunyai bobot sekitar 4,3 – 5,5 kg, sedangkan lebar sayapnya dapat mencapai 193 – 244 cm dengan panjang tubuhnya sekitar 74 – 92 cm.

Jenis elang ekor putih ini telah menjadi burung nasional dan simbol negara jerman.

BACA JUGA:Benarkah Kutu Busuk Hewan Terkecil Di Dunia?

Burung elang raksasa ini sering memangsa ikan, burung serta mamalia kecil lainnya.

Jenis burung ini dianggap sebagai sepupu dekat dari elang botak, yaitu jenis burung elang yang hidup di Amerika Utara.

4. Elang Ekor Baji Australia

Jenis burung elang ekor baji merupakan elang yang terbesar di Australia dan merupakan salah satu yang terbesar di dunia.

BACA JUGA:Bukan Rempah Biasa, Ternyata Bunga Lawang Bisa Usir 3 Hewan Ini dari Rumah

Adapun habitat asli dari jenis burung ini ada di Ausralia dan Papua Nugini.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan