5 Kerajaan Tertua di Dunia, Salah Satunya Ada Mesir Kuno

KUNO: Salah satu kerajaan yang masuk dalam katagori tertua di dunia ada di Mesir.-foto: screenshot wikipidia/koranrb.id-

KORANRB.ID –Di penjuru dunia terdapat banyak kerajaan yang berdiri.

Kerajaan ini ada yang berdiri sejak ribuan tahun sebelum Masehi hingga yang baru berdiri setelah memasuki tahun Masehi. 

Dari sekian banyak kerajaan di dunia ini, ada 5 kerajaan yang termasuk dalam 5 kerajaan tertua di dunia. 

Salah satu dari 5 kerajaan ini adalah Kerajaan Mesir Kuno.

Kerajaan Mesir Kuno sudah banyak dikenal, baik oleh ahli sejarah maupun masyarakat biasa. 

BACA JUGA:6 Desain Rumah Idaman yang Bisa Jadi Pilihan

Inilah 5 kerjaan terutua di dunia :

1. Kekaisaran Akkadia. 

Kekaisaran Akadia berdiri sejak 2.330 tahun sebelum masehi dan berakhir pada 2.154 sebelum masehi. 

Kerajaan Akadia, memiliki Ibu Kota bernama, Akkad dan memiliki dua Bahasa resmi yakni, Bahasa Akkadian dan Sumerian. 

Sekarang, lokasi kerajaan ini menjadi bagian dari Iraq, Iran, Syria, dan Turki. 

2. Kekaisaran Asyur. 

Kekaisaran Asyur atau Asiria memiliki Ibu Kota yang bernama Asyur. 

Kekaisaran ini memiliki peradaban di hulu sungai Tigris, Mesopotamia dan Irak. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan