CJH Kepahiang Dilepas dari Masjid Agung Al Hikmah

HAJI: CJH Kabupaten Kepahiang akan dilepas dari Masjid Agung Al Hikmah--HERU/RB

Pada kloter 4 Bengkulu atau 6 Padang ini, terdiri dari 206 CJH Bengkulu Utara 206 dan 180 CJH Mukomuko.

- Kloter 5

Pada Kloter 5 Bengkulu atau kloter terakhir ini  adalah kloter gabungan dengan CJH dari Sumatera Barat untuk tergabung dalam kloter 7 PDG.

Jumlah CJH dari Kota Bengkulu 31 orang, Lebong 97 orang, dan CJH Sumatera Barat.

Untuk kloter 1 CJH Provinsi Bengkulu, diagendakan mulai masuk Asrama Haji Bengkulu mulai 14 Mei 2024.

BACA JUGA:Ini Jadwal Tes Tertulis Calon Panwascam, Hanya 52 Peserta Lolos Administrasi

Kloter 2 pada 15 Mei, kloter 3 tanggal 16 Mei, kloter 4 pada  17 Mei dan Kloter 5 pada 18 Mei.

Dijadwalkan, keberangkatan CJH Bengkulu gelombang pertama menuju embarkasi Padang adalah yang tergabung dalam kloter 3, pada 15 Mei 2024 nanti.

Seluruh CJH Provinsi Bengkulu nantinya, akan diterbangkan menuju tanah suci menggunakan Pesawat Garuda Indonesia (GI) 777 300 dengan kapasitas 400 sit. 

 

 

 

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan