Turunkan Berat Badan, Ini 5 Manfaat Daun Bawang bagi Kesehatan Tubuh
Daun Bawang. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ koranrb.id/ ai creator/ koranrb.id--
BENGKULU, KORANRB.ID- Daun bawang merupakan tanaman yang banyak dibudidayakan di Indonesia, karena sangat mudah untuk ditanam dan mengandung manfaat kesehatan bagi tubuh.
Daun bawang banyak digunakan sebagai bahan untuk menguatkan rasa dan aroma masakan.
BACA JUGA:Mendukung Fungsi Otak, Ini 7 Manfaat Tempe untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Si Pembawa Sial yang Pendendam! Berikut 5 Fakta Unik Burung Gagak
Selain itu, daun bawang sering digunakan untuk campuran sop, telur dadar, salad atau dikonsumsi dalam bentuk mentah dengan lumpia.
Daun bawang telah digunakan sebagai makanan untuk membantu mengurangi berat badan masyarakat Mesir kuno sekitar abad 300 Sebelum Masehi (SM).
BACA JUGA:Rasakan Manfaat Paprika Bagi Kulit Anda
BACA JUGA:Jika Dipelihara! 5 Jenis Burung Ini Membawa Keberuntungan
Hal ini berarti, daun bawang banyak memiliki manfaat terhadap kesehatan tubuh.
Tidak heran, jika tanaman ini sangat kaya akan vitamin C, K dan A.
Dengan kandungan serat yang terkandung dalam daun bawang ini, maka sangat baik untuk menunjang kesehatan saluran pencernaan.
BACA JUGA:Konsumsi Tanaman Porang Bisa Turunkan Berat Badan, Ini 9 Manfaat Lainnya!
BACA JUGA:Salah Satu hewan Pembawa Sial, Berikut 6 Fakta Burung Hantu
Kandungan yang terdapat dalam daun bawang seperti zat besi, mangan dan jenis mineral lainnya.