Ternyata Jika Anda Usulkan Uang Bansos PKH Bisa Naik, Ini Syarat dan Caranya

Ternyata jika Anda usulkan uang Bansos PKH bisa naik, ini syarat dan caranya --shandy/rb

Bagi penerima yang dalam satu keluarganya terdapat lebih dari satu anak dalam tanggungan yang bersekolah, maka akan akan mendapatkan jumlah akumulasi. 

4. Penyandang Disabilitas

Selain itu bagi yang didalam keluarganya terdapat penyandang disabilitas yang menjadi tanggungan juga komponen besaran dana yang anda terima akan bertambah Rp 2,4 Juta Per Tahun. 

BACA JUGA:Sudah Mampu, Tapi Ngotot Terima Bansos 2024

BACA JUGA:KPM Penerima Bansos PKH Bertambah 1.734, Ini Sebarannya 8 Kecamatan

5. Lanjut Usia 

Ditambah lagi komponen terakhir adalah komponen orang lanjut usia yang menjadi atau tercatat sebagai tanggungan keluarga. 

Bagi keluarga miskin penerima program keluarga harapan yang terdapat orang lanjut usia dalam usia 70 tahun ke atas dalam tanggungan maka jumlah besaran dana yang didapatkan Rp 2,4 Juta Per Tahun. 

Dengan adanya kriteria-kriteria atau komponen yang menentukan besaran bantuan sosial program keluarga harapan yang diterima. 

BACA JUGA:Penerima Bansos di Lebong Pasti Berkurang, Segini Jumlahnya

BACA JUGA:Penerima Bansos di Lebong Berkurang 3,4 Persen

Maka artinya masyarakat atau penerima program PKH besarannya bisa berubah-ubah termasuk menurun. 

Bahkan anda besaran dana uang anda terima juga bisa berkurang seperti biasanya pemberian uang PKH untuk ibu hamil maksimal diberikan selama 8 atau 9 bulan. 

Termasuk juga komponen pendidikan atau lansia saat anak berstatus sekolah sudah tidak lagi bersekolah atau lulus.

BACA JUGA:Isu Politisasi Bansos jadi Catatan di Pilkada, Ketua Bawaslu RI: Pasti jadi Pengawasan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan