9 Penyakit Kulit pada Anak yang Sering Terjadi, Salah Satu Penyebabnya Ini
9 Penyakit Kulit pada Anak yang Sering Terjadi, Salah Satu Penyebabnya Ini--
Penyakit ini biasanya berlangsung selama seminggu dan bisa menular ke anak lainnya.
7. Impetigo
Impetigo adalah jenis penyakit kulit anak yang disebabkan karena infeksi bakteri dan dapat disembuhkan dengan cara memberikan antibiotik.
Penyakit tersebut umumnya menyerang di area sekitar mulut dan hidung, dan bisa muncul di bagian tubuh yang lainnya.
Ciri utama dari Impetigo tersebut adalah munculnya ruang yang mengeluarkan cairan berwarna kekuningan.
Cairan kuning tersebut kemudian bisa berubah menjadi berwarna kekuningan. Apabila digaruk, Impetigo tersebut dapat menyebar dan menjadi semakin parah.
BACA JUGA:Jangan Sampai Salah Pilih Jurusan Kuliah, Lakukan Langkah Ini
8. Biang keringat
Biang keringat dapat menyebabkan munculnya bintik bintik merah seperti jerawat yang memenuhi bagian dan juga kepala anak.
Umumnya, biang keringat biasanya akan hilang dengan sendirinya. Untuk pencegahannya, pastikan anak menggunakan pakaian yang nyaman dan juga menyerap keringat supaya biang keringat tersebut tidak bertambah parah.
9. Pityriasis alba
Dugaan munculnya penyakit pityriasis alba ini berhubungan dengan kondisi kulit anak seperti dermatitis atopik.
Penyakit ini biasanya ditandai dengan munculnya bercak kulit merah mudah yang timbul di area sekitar wajah, lengan, leher, bahu dan juga perut.
Bercak merah muda ini juga bisa menimbulkan rasa gatal atau bersisik pada kulit. (*)