Ingin Memotong Hewan Kurban? Ini Panduan Lengkap Memotong Hewan dalam Islam

Ingin Memotong Hewan Kurban? Ini Panduan Lengkap Memotong Hewan dalam Islam. (Foto: Linggaupos)--

 

3. Teknik Penyembelihan.

 

Pisau yang digunakan untuk memotong tiga saluran utama pada leher kambing, meliputi saluran pernapasan, saluran makanan, dan dua pembuluh darah besar di leher.

 

Pemotongan harus dilakukan dengan sekali gerakan yang cepat dan tegas untuk meminimalkan penderitaan hewan.

 

4. Mengeluarkan Darah.

 

Setelah leher kambing terpotong, biarkan darah mengalir keluar sepenuhnya.

 

Darah yang mengalir ini dianggap tidak suci dalam Islam dan harus dikeluarkan dari tubuh hewan sebelum proses lebih lanjut.

 

 BACA JUGA:Jangan Diabaikan, Ini 5 Sunah Bagi Yang Yang Berkurban dan Saat Idul Adha

 

2. Kulit dan Pemotongan Daging.

 

Setelah darah berhenti mengalir, kambing bisa dikuliti dan dagingnya dipotong sesuai kebutuhan.

 

Saat menguliti, lakukan dengan hati-hati agar tidak merusak daging.

 

Pastikan juga alat-alat yang digunakan tetap tajam dan bersih.

 

Inilah tahapan yang harus dilakukan saat menyembelih hewan. Karena didalam Islam sangat menekankan pada kesejahteraan hewan.

 

Proses penyembelihan harus dilakukan dengan cara yang paling tidak menyakitkan bagi hewan.

 

BACA JUGA:Distan Kepahiang Pastikan Kesehatan Hewan Kurban Idul Adha 1445 H, Ini Syarat Sahnya

 

Hindari memotong bagian tubuh lain atau menyiksa hewan sebelum dan selama penyembelihan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan