Ahli Berburu! Berikut 7 Fakta Unik Kucing Serval, Salah Satu Hewan Nokturnal

Kucing Serval. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Melayang! Berikut 5 Tingkah Laku Unik yang Dimiliki Ular

Untuk memudahkan bersembunyi, biasanya kucing serval  hidup di wilayah yang memiliki rerumputan tinggi.

Dengan kaki panjangnya, akan  memudahkan kucing ini melintasi wilayah penuh rerumputan tinggi dan menerkam mangsa dengan kekuatan mematikan.

Kaki panjangnya membuat kucing serval mampu melompat tinggi. 

BACA JUGA:Jenis Anakonda Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Anakonda Hijau

Dilansir dari  Animals Network, jenis kucing serval ini dapat melompat hingga hampir 2 meter ke udara.

5. Pemburu ulung dengan tingkat kesuksesan tinggi

Kucing serval adalah salah satu kucing pemburu yang ulung.

BACA JUGA:Jago Berenang! Berikut 5 Fakta Unik Anakonda Ular Terbesar di Dunia

Dengan insting berburu, pendengaran tajam serta kakinya yang cukup panjang, kucing serval ini memiliki tingkat kesuksesan berburu lebih tinggi dari harimau maupun singa.

Adapun buruan dari kucing serval ini berupa hewan-hewan kecil seperti tikus, kelinci, burung, katak dan lain sebagainya.

6. Tidak takut dengan air.

BACA JUGA:Disebut Lambang Kematian! Berikut 5 Fakta Unik Burung Tali Pocong yang Menawan

Kucing serval ini mempunyai teritorial yang mencakup sungai atau pun sumber air lainnya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan