Terancam Punah! Berikut 5 Burung Bangau Dilindungi di Indonesia

Jenis burung bangau dilindungi di Indonesia. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Bangau leher hitam dengan nama ilmiahnya Ephippiorhynchus asiaticus, mempunyai bulu hitam yang menyelimuti leher sampai kepalanya, bahkan paruhnya juga hitam.

Badan bangau ini berwarna putih, kakinya merah jambu dan sayap dan ekornya berwarna hitam. 

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 7 Fakta Unik Cendrawasih, Burung Surga dari Timur Indonesia

Adapun persebaran bangau ini di India, Myanmar, Australia, Papua Nugini dan Indonesia. 

Dilansir dari IUCN Red List, menyebutkan bahwa populasi jenis bangau ini terus menurun sehingga menyebabkan menjadi jenis yang hampir terancam atau near threatened.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Elang Jawa, Burung Pemangsa Inspirasi Lambang Garuda

Dilansir dari Australian Museum, uniknya bangau leher hitam satu-satunya jenis bangau yang ditemukan di Australia.

Hal tersebut sangat unik, karena Australia mempunyai segudang hewan unik seperti ular berbisa, biawak, kadal, marsupial dan masih banyak lagi yang lainnya. 

Adapun makanan bangau ini adalah ikan, krustasea dan amfibi. 

BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Jenis Burung dari Famili Phasianidae yang dapat Dijumpai di Kalimantan

Pada umumnya, bangau leher hitam berburu di sungai, rawa, kolaa atau area yang tergenang air.                                 

4. Bangau tongtong

Nama latin dari bangau tongtong adalah Leptoptilos javanicus, walau demikian bangau ini tidak hanya ada di Pulau Jawa.

Selain di Pulau Jawa, Indonesia bangau tongtong dapat ditemukan di beberapa negara, seperti India, Sri Lanka, Malaysia dan Myanmar. 

BACA JUGA:Memiliki Mekanisme Pendingin! Berikut 6 Fakta Unik Condor California, Burung Pemakan Bangkai

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan