5 Hewan Laut Terbesar yang Masih Hidup Sampai Sekarang, Nomor 5 Jantungnya Sebesar Mobil

HEWAN: Yang paling banyak ditemukan di laut tentu saja adalah jenis ikan namun bukan cuma itu saja masih banyak berbagai jenis hewan lainnya. FOTO: Fixabay --

Hiu juga mempunyai banyak sekali jenis, namun untuk yang paling besar saat ini adalah ikan hiu putih. 

Jenis hiu yang satu ini sangat terkenal ganas dan tidak memiliki ampun, selain itu juga memiliki indra penciuman yang sangat tajam. 

Hiu putih termasuk ke dalam salah satu ikan paling besar yang hidup di laut, bagaimana tidak ukuran dewasa hiu putih besar bisa mencapai 7 meter. 

BACA JUGA:Wow! Berikut 6 Fakta Unik Serangga, Hewan Kecil Tersukses di Dunia

BACA JUGA:Bisa Hidup Tanpa Kepala! Berikut 5 Fakta Unik Kecoak, Hidup sejak Era Dinosaurus

3. Oarfish

 Ikan yang satu ini memiliki bentuk yang sangat unik terlintas seperti naga. Ikan ini sangat senang dengan perairan tropis dan hangat, cukup sulit untuk bisa menemukan nya karena termasuk ke dalam jenis ikan yang sangat jarang menampakan diri. 

Ikan ini berenang di kedalaman 1000 meter dari permukaan juga jadi alasan kenapa ikan yang satu ini cukup sulit untuk di temukan. 

Namun pernah ada ikan oarfish yang di tangkap nelayan yang panjang badannya mencapai 8 meter. Namun di perkirakan masih ada oarfis dengan ukuran lebih panjang dari itu. 

4. Giant fasific octopus

BACA JUGA:Ini 10 Jenis Gangguan Kepribadian, Nomor 4 Banyak Dialami Generasi Muda Saat Ini

BACA JUGA:4 Sisi Gelap Manusia yang Harus Kamu Pahami

Yang paling populer di laut adalah cerita Kraken, yakni monster gurita dengan tubuh mencapai 15 meter. 

Namun sampai dengan saat ini hal tersebut masih menjadi cerita, karena belum pernah di temukan langsung oleh siapapun. 

Kendati demikian, di laut tetap ada gurita dengan ukuran yang sangat besar yakni fasific oktopus. Tubuhnya bisa mencapai 9,8 meter. Dengan ukuran itu, gurita jenis ini juga mempunyai paras yang cukup mengerikan bak monster Kraken yang banyak di ceritakan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan