Ada di Indonesia! Berikut 6 Fakta Unik Elang Tiram, Hobi Makan Ikan

Elang Tiram. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Adapun makanan dari elang tiram hampir seluruhnya terdiri dari ikan. 

Jika ikan sedang langka, maka elang ini akan memakan mamalia, burung atau pun reptil yang berukuran kecil.

Elang tiram mempunyai penglihatan yang sudah beradaptasi untuk mendeteksi objek dalam air dari udara. 

BACA JUGA:Berperan Penting dalam Ekosistem Laut! Berikut 5 Fakta Unik Kepiting Kelp

Dikutip dari laman Animalia, elang tiram dapat melihat ikan di dalam air ketika posisinya 10 - 40 meter di ketinggian. 

Pada saat burung ini terjun ke dalam air, maka kaki elang ini masuk terlebih dulu untuk mencengkeram mangsa.

4. Elang tiram mempunyai cakar khusus untuk mencengkeram buruan yang licin

BACA JUGA:Dijaga Berang-berang Laut! Berikut 7 Fakta Unik Hutan Kelp, Paru-paru Bumi

Jika kebanyakan burung pemangsa mempunyai tiga cakar menghadap depan dan satu ke belakang, maka elang tiram mempunyai dua cakar masing-masing di depan dan belakang. 

Dikutip dari laman Animals Network, cakar seperti ini membuat cengkeraman lebih kuat, cocok untuk buruan yang licin. 

Selain itu, telapak kaki elang tiram juga seperti berduri. 

BACA JUGA:Dapat Mendeteksi Hujan! Berikut 7 Fakta Unik Oryx Arab

Elang tiram benar-benar predator yang mematikan bagi mangsanya, hal ini dikarenakan mempunyai cakar yang panjang dan melengkung.

5. Bulu elang tiram tahan air

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan