10 Hewan Paling Berbahaya Penunggu Sungai Amazon

Sungai Amazon merupakan sungai terbesar dan terpanjang nomor dua di dunia, terletak di bagian Utara Amerika Serikat.--Pixabay

KORANRB.ID - Sungai Amazon merupakan sungai terbesar dan terpanjang nomor dua di dunia, terletak di bagian Utara Amerika Serikat.

Karena begitu luas dan masih terjaga keasriannya tentu saja sungai ini menjadi tempat tinggal atau habitat hewan hingga mamalia. 

Setidaknya ada seribu lebih spesies hewan yang hidup di sungai Amazon, mulai dari ikan, mamalia besar seperti kuda Nil, lumba-lumba, buaya hingga jenis hewan lainnya. 

Diantara hewan tersebut sudah pasti, ada puncak rantai makanan yang hidup di sungai Amazon. Hewan ini juga termasuk ke dalam kalangan hewan paling berbahaya, bukan hanya untuk hewan namun juga bagi manusia yang pergi ke sungai Amazon.

BACA JUGA:Karyawan Wajib Tahu! Ini Fenomena NPD di Tempat Kerja

BACA JUGA:Pilkada Bengkulu Tengah, Sri Budiman dan Septi Peryadi Kantongi B1 KWK PDIP

Berikut adalah 7 hewan paling berbahaya penunggu sungai Amazon:

1. Ikan Candiru

Jika pada umumnya ikan berbahaya identik dengan tubuh yang besar, gigi yang tajam serta penampilan yang menyeramkan.

Berbeda dengan ikan yang satu ini, memiliki tubuh yang sangat kecil 5-40 centimeter saja. 

Namun Candiru merupakan salah satu ikan yang menjadi ancaman bagi manusia, pasalnya ikan mendapatkan julukan sebagai ikan vampir.

Caranya mencari makan adalah dengan memanfaatkan ukuran tubuhnya yang kecil masuk ke dalam tubuh hewan lainnya. 

Begitu juga dengan manusia, ikan ini akan masuk ke dalam alat kelamin kemudian menggerogoti daging dari dalam alat kelamin tersebut. 

BACA JUGA:Pemuda Tebat Karai Kepahiang Ditemukan Tergantung di Dapur Oleh Ayah Tiri

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan