Jangan Lupa 8 September 2024! Siapa Tahu Anda yang Beruntung
Gubernur Bengkulu Prof. Dr. Rohidin Mersyah, MMA--abdi--
Sementara itu, General Manager Harian Rakyat Bengkulu Marsal Abadi, SE mengatakan jalan sehat terbuka untuk umum, seluruh masyarakat Provinsi Bengkulu.
BACA JUGA:Peserta Tes CPNS Wajib Tahu, Metode CAT 2024 Pakai Peraturan Terbaru BKN
Panitia HUT RB juga telah bersurat mengundang jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Bengkulu untuk hadir.
Jalan sehat juga akan diikuti keluarga besar KPU Provinsi Bengkulu. Baik KPU Kabupaten/Kota, PPK maupun PPS. Semua orang mempunyai kesempatan yang sama.
"Silakan gunting kuponnya di Koran RB. Ikuti jalan sehatnya, lalu raih peluang mendapatkan banyak hadiah," ungkap Marsal.