Tips Khusus Untuk Wanita Berkumis, Begini Cara Ampuh Menghilangkan Kumis

BERKUMIS: Kumis terkadang membuat wanita tidak percaya diri.-foto: pixabay.com/koranrb.id-

Kemudian anda juga bisa menggunakan campuran pepaya kunyit. Karena mengandung enzim yang dapat membantu melembutkan folikel rambut, serta membantu memperlambat pertumbuhan rambut.

Campurkan pepaya yang telah dihaluskan dengan kunyit dan oleskan pada area kumis. Bahan alami dan aman digunakan secara rutin, dan dapat membantu mencerahkan kulit.

Hasilnya tidak cepat terlihat dan memerlukan kesabaran, tidak seefektif metode lainnya.

Jika rambut kumis pada wajah anda tumbuh dengan cepat dan tebal, metode permanen seperti laser atau electrolysis mungkin lebih efisien dalam jangka panjang dibandingkan metode sementara seperti mencukur atau waxing.

Hanya saja metode, seperti laser dan electrolysis, memerlukan biaya yang lebih besar dan beberapa sesi perawatan. Sedangkan metode seperti mencukur atau menggunakan krim depilatori lebih murah, tetapi memerlukan perawatan rutin.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan