Tahan Perubahan Iklim! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Sapu-Sapu

Ikan Sapu-Sapu. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

3. Ikan sapu-sapu adalah ikan hias dengan beragam warna

BACA JUGA:Berbisa dan Beracun! Berikut 7 Fakta Unik Ular Picung, Ular Cantik asal Indonesia

Jenis ikan sapu-sapu menjadi salah satu hewan peliharaan favorit untuk diletakkan di akuarium.

Pada umumnya ikan sapu-sapu mempunyai corak bergaris dan titik-titik hitam putih pada kulitnya.

Terdapat sekitar 10 jenis ikan sapu-sapu dengan beragam warna.

BACA JUGA:Punya Julukan Fosil Hidup! Berikut 7 Fakta Unik Ikan Aligator, Predator Air Tawar

Adapun jenis ikan sapu-sapu yang terkenal adalah Hypancistrus zebra yang mempunyai corak warna seperti zebra, Leopard frog plecostomus dengan corak bergaris hitam dan kuning, hingga Xingu baryancistrus yang memiliki corak polkadot dan bintik kuning pada tubuhnya.

Jenis ikan sapu-sapu ini sangatlah cocok untuk dipelihara di rumah.

BACA JUGA:Punya Suara yang Lembut! Berikut 5 Fakta Unik Burung Merpati Duka

Selain karena mempunyai corak yang unik dan eksotis, ikan sapu-sapu juga bisa membersihkan akuarium dengan mandiri. 

Sehingga dengan demikian air dalam akuarium selalu tampak jernih.

4. Ikan sapu-sapu mudah beradaptasi pada perubahan iklim

BACA JUGA:Rentan Punah! Berikut 6 Fakta Unik Burung Stitchbird, Endemik Selandia Baru

Ikan sapu-sapu bisa tinggal di air tawar dalam kondisi yang ekstrem, baik itu dalam suhu air terlalu dingin atau pun di sungai-sungai yang mengering. 

Selain itu, ikan sapu-sapu juga bisa hidup dengan baik di perairan kotor dan berlumpur, bahkan dengan kadar oksigen yang rendah. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan