Bisa Menyebabkan Berbagai Gejala Penyakit! Berikut 5 Fakta Unik Lalat Kuda

Lalat Kuda. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Dikutip dari Ecospark, walaupun lalat kuda tidak menyebarkan penyakit serius terhadap manusia, tetapi jika terkena gigitannya maka akan mengakibatkan luka memar, demam tinggi dan alergi.

4. Tahap kehidupan

Adapun tabanidae mengalami 4 (empat) tahap kehidupan mulai dari telur, larva, kepompong dan dewasa. 

BACA JUGA:Makanannya Mengandung Racun! Berikut 6 Fakta Unik Burung Palila

Lalat kuda betina menghasilkan hingga beberapa ratus telur. 

Telur lalat kuda akan menetas dalam waktu 5 - 12 hari.

Pada saat telur menjadi larva, serangga ini biasanya cenderung berada di perairan.

Larva lalat kuda bernafas melalui siphon trakea serta tahap larva bisa berlangsung beberapa bulan, bahkan hingga satu tahun.

BACA JUGA:Punya Pembantu untuk Merawat Anaknya! Berikut 5 Fakta Unik Burung Sri Lanka Blue Magpie 

Selain itu, larva akan berpindah ke tempat lebih kering untuk siap menjadi kepompong dan dua hari setelahnya sudah menjadi kepompong.

5. Cara lalat kuda menghindari serangan serangga

BACA JUGA:Tidak Semua Burung Bisa Berkicau! Berikut 5 Fakta Unik Kicauan Burung

Dikutip dari Natran Green Pest Control, adapun cara untuk mengusir lalat kuda adalah dengan cara menghilangkan genangan air di rumah. 

Semprotkan minyak serai di halaman atau pun ruangan rumah karena lalat kuda tidak menyukai bau minyak esensial. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan