Menilik 3 Perbedaan Burung Walet dan Burung Sriti, Jangan Salah!

Burung walet. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Sarang burung sriti memiliki warna kehijauan hingga kecokelatan, sedangkan burung walet berwarna putih gading.

BACA JUGA:Ada di Indonesia! Berikut 7 Fakta Unik Burung Cikalang, Bisa Tidur Sambil Terbang

BACA JUGA:Serangga Bertanduk! Berikut 7 Fakta Unik Kumbang Badak

Warna sarang kedua burung ini berbeda, hal ini dikarenakan material pembentuk sarangnya pun berbeda. 

Sarang burung walet 100% murni berasal dari air liurnya, sementara sarang burung sriti di buat tidak air liurnya saja, tetapi juga ada tambahan daun, lumut dan rumput. 

BACA JUGA:Punya Suara yang Lembut! Berikut 5 Fakta Unik Burung Merpati Duka

BACA JUGA:Predator Ganas! Berikut 5 Fakta Unik Serangga Air Raksasa

Pada umumnya, burung walet suka membuat sarang di atap rumah besar kosong yang lembap dan gelap atau pun di gedung kosong yang tinggi. 

Dimana, burung walet akan membuat sarangnya secara berkelompok.

Oleh karena air liurnya yang murni itulah yang membuat harga burung walet jauh lebih mahal jika  dibandingkan dengan sarang burung sriti. 

BACA JUGA:Rentan Punah! Berikut 6 Fakta Unik Burung Stitchbird, Endemik Selandia Baru

BACA JUGA:Penyebab Munculnya Hama Serangga Tanaman! Berikut 6 Fakta Unik Semut Argentina

Itulah 3 perbedaan burung walet dan burung sriti, apakah kamu pernah melihat secara langsung sarang burung walet dan sarang burung sriti di daerah kamu? (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan