Punya Ekor Menawan! Berikut 5 Fakta Unik Burung Pegar Perak

Burung Pegar Perak. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Selain terbang, burung pegar perak mempunyai indera pengelihatan dan pendengaran yang cukup baik.

Sehingga burung pegar perak sudah bisa mendeteksi potensi bahaya ketika masih berada di daratan.

3. Hanya burung pegar perak jantan yang mempunyai warna bulu memukau

BACA JUGA:Teritorial saat Musim Kawin! Berikut 5 Fakta Unik Burung Crimson Rosella

Keluarga burung pegar termasuk hewan dengan dimorfisme seksual, dimana ada perbedaan ciri fisik antara burung jantan dengan betinanya. 

Burung pegar perak mempunyai ukuran yang lebih besar ketimbang betina dan keduanya punya corak bulu yang berbeda. 

Dikutip dari Animalia, hanya burung pegar perak jantan yang mempunyai kombinasi bulu berwarna putih dan hitam, sedangkan betinanya cenderung berwarna cokelat.

BACA JUGA:Cuma Punya 1 Pasangan Hidup, Ternyata Burung Elang Perenang Handal, Berikut 8 Fakta Menariknya

Dengan adanya perbedaan warna bulu ini ternyata mempunyai fungsi yang berbeda-beda pula bagi jantan dan betina pegar perak. 

Bagi burung pegar perak, warna bulu putih dan hitamnya yang cantik ini berfungsi untuk menarik perhatian betina supaya mau kawin dengannya. 

Sementara warna cokelat pada bulu betina lebih difungsikan sebagai alat kamuflase pada saat burung ini sedang mengerami telurnya. 

BACA JUGA:Teritorial! Berikut 5 Fakta Unik Black Robin, Burung Pemakan Serangga yang Terancam Punah

Walaupun perbedaan keduanya sangat kontras, namun ada beberapa bagian tubuh yang sama-sama dimiliki pegar perak jantan maupun betina. 

Dimana, bagian wajah dan kaki keduanya yang sama-sama berwarna merah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan