10 Suku Yang Ada di Sumatera Selatan, Sejarah, Bahasa Hingga Adat Istiadatnya

SUMATERA SELATAN: Sumatera Selatan adalah salah satu dari 10 provinsi yang ada di Pulau Sumatera, dimana provinsi tersebut menduduki posisi pertama sebagai wilayah yang terluas dan terbesar di Pulau Sumatera. Tangkapan layar google maps/ koranrb.id--

Sedangkan dataran tinggi, dihuni oleh masyarakat Kabupaten Lahat, Muara Enim, Pagar Alam, dan sekitarnya. 

Luas wilayah tersebut dihuni dengan jumlah populasi penduduk yang cukup besar, yaitu mencapai 8.551 jiwa per tahun 2021.

Dimana dari Jumlah populasi tersebut, telah menempatkan Sumatera Selatan di posisi ketiga sebagai provinsi dengan jumlah penduduk terbanyak ketiga di Sumatera, setelah Lampung dan Sumatera Utara.

BACA JUGA:Sejarah dan Budaya Unik 4 Suku yang Ada di Sumatera Utara

Adapun Luas wilayah dan besarnya populasi penduduk di Sumatera Selatan, juga diiringi dengan keberagaman suku bangsa yang mendiami di wilayah tersebut. 

Dikutip dari berbagai sumber, adapun suku-suku yang ada di Sumatera Selatan sedikit berbeda dengan di Jawa dalam segi pola pembentukan suku bangsa. 

Misalnya saja di Kabupaten Lahat, terbentuknya suku dari upaya penyatuan kelompok-kelompok rumah tangga dan ikatan keluarga. 

Dimana kelompok tersebut termasuk suku, tetapi tergolong suku kecil. Kelompok suku-suku kecil tersebut juga akan membentuk kelompok lagi sehingga akan menjadi suatu kesatuan suku yang besar. 

Berikut 10 suku yang mendiami wilayah Provinsi Sumatera Selatan, adalah sebagai berikut:

1. Suku Besemah/ Pasemah

Pada zaman dulu, suku Pasemah meliputi wilayah Kabupaten Lahat, Pagar Alam, sebagian Bengkulu, serta sebagian Muara Enim. 

Namun demikian, seiring dengan perkembangannya, pengelompokkan wilayah yang termasuk suku Pasemah dipersempit menjadi masyarakat yang mendiami Kota Pagar Alam dan Sumatera Selatan.

BACA JUGA:5 Suku di Sumatera Barat dengan Sejarah dan Keberagaman Budaya yang Memikat

Dalam kehidupan kesehariannya, suku ini menggunakan huruf vokal ‘E’ dalam kosakata berakhiran huruf A.

Selain itu, Pesemah juga sering disebut-sebut sebagai suku bangsa dengan kebudayaan tua, yaitu megalitikum yang tersebar di wilayahnya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan