Ini Daftar 59 Desa di Bengkulu Selatan yang Sudah Mencairkan Dana Desa

Salah satu pemanfaatan dana desa oleh salah satu desa Jeranglah Rendah Kecamatan Manna . Foto : Rio Agustian/koranbr.id--

Waka I DPRD Bengkulu Selatan Juli Hartono SE mendorong agar penggunaan dana desa Bengkulu Selatan dapat dimanfaatkan. Apalagi sebut Juli pagu Dana Desa tahun 2024 ini mencapai Rp 106 miliar.

BACA JUGA:Masih Junub, Bolehkah Puasa? Ini Penjelasan Lengkap Ustad Khalid Basalamah

Terang saja menurutnya Dana Desa menjadi salah satu kunci pembangunan daerah melalui desa.

"Sepertinya harus di desak terus. Kami tidak tahu juga siapa yang lambat, memang desa atau OPD terkait," ujar Juli.

DAFTAR 59 DESA DI BENGKULU SELATAN TELAH SELESAI MELAKUKAN PENCARIAN DD :

1. Desa Bumi Agung Kecamatan Kedurang

2. Desa Jeranglah Rendah Kecamatan Manna

3. Desa Padang Bindu Kecamatan Kedurang Ilir

4. Desa Rantau Sialang Kecamatan Kedurang

5. Desa Talang Tinggi Kecamatan Ulu Manna

6. Desa Darat Sawah Ulu Kecamatan Seginim

7. Desa Jeranglah Tinggi Kecamatan Manna

8. Desa Manggul Kecamatan Manna

BACA JUGA:Mendes Larang Dana Desa Dibangun Kantor Desa, Rebut 100 Kuota Besiswa Perangkat Desa

9. Desa Padang Serasan Kecamatan Pino Raya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan