Tanpa Pawai Takbiran di Kepahiang, Muhammadiyah Salat Id di Tugu Kopi

TUGU: Kawasan simpang Tugu Kopi Pasar Kepahiang akan dijadikan lokasi salat Id jemaah Muhammadiyah di Kabupaten Kepahiang, Rabu 10 April 2024 lusa--HERU/RB

Nantinya, bertindak sebagai Imam dan Khatib Idul Fitri adalah Bapak Dr. Dedi Novriadi, M.Pd, Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Bengkulu.

Dijelaskan,  4 PCM dan ranting Muhammadiyah Kabupaten Kepahiang juga akan melaksanakan salat Id.

Yakni, di Batu Bandung Kecamatan Muara Kemumu, Taba Sating Kecamatan Tebat Karai, Pungguk Meranti Kecamatan Merigi serta Kecamatan Kepahiang di Tugu Kopi. 

Dalam kesempatan ini, ia mengajak seluruh jemaah dapat melaksanakan jalannya ibadah salat Id dengan penuh ketakwaan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan