Kamu Ingin Investasi Emas? Ini 4 Kelebihan dan 4 Kekurangan Investasi Emas

Kelebihan dan kekurangan investasi emas. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ a.i/ koranrb.id--

Emas batangan adalah emas yang dijual dalam bentuk batangan atau lingkaran dengan ukuran dan berat tertentu.

Emas batangan biasanya memiliki kadar kemurnian yang tinggi, seperti 24 karat.

Harga emas batangan ditentukan oleh berat dan kadar kemurniannya.

BACA JUGA:Mobil Mewah Perpaduan Antara Teknologi Seni dan Inovasi, Sejarah Wajah Industri Otomotif

Jadi, toko emas menyediakan pilihan produk emas baik dalam bentuk perhiasan maupun emas batangan untuk memenuhi kebutuhan dan preferensi pelanggan.

Kekurangan Investasi Emas

1. Resiko Kehilangan

BACA JUGA:Sejarah Pemilu di Indonesia dari Tahun 1955 hingga 2019, Kamu Sudah Tahu?

Menyimpan emas di rumah dapat menimbulkan risiko kehilangan karena perampokan atau pencurian. 

Oleh karena itu, solusi yang lebih aman adalah menyewa layanan brankas yang disediakan oleh bank. 

Biaya penitipan yang bervariasi mungkin perlu dipertimbangkan, tetapi ini adalah investasi yang baik untuk keamanan emas.

2. Merupakan Investasi  Jangka Panjang

BACA JUGA:Sejarah Tahun Baru Imlek, Berawal dari Hewan Pemangsa Manusia

Namun, peningkatan nilai emas tersebut tergolong sangat lambat. 

Keuntungan dari investasi emas baru bisa dirasakan apabila selisih antara nilai beli emas dan nilai jual cukup tinggi. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan