Ragam Bahasa Unik Warga Bengkulu Selatan dan Artinya

Beberapa arti kata dari bahasa Bengkulu Selatan. Foto : Rio Agustian/koranrb.id--

49. Berasan artinya meminta sesuatu 

50. Kudai artinya sebentar 

51. Jedit artinya pelit

52. Perantuan artinya tempat pemakaman

53. Pakit artinya kantong celana 

54. Udim artinya sudah 

BACA JUGA:Mitos Nenek Penunggu Batu Meja Lughor, Dikawal 2 Harimau

55. Sangkup malam artinya tengah malam

56. Karai artinya ternak jantan 

57. Agas artinya nyamuk

58. Barauan sapi artinya kandang sapi

59. Buluah artinya bambu

60. Bigal artinya bodoh

61. Ndak artinya mau

62. Awu artinya iya 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan