Kembali dari Kematian! Berikut 5 Fakta Unik Burung Takahe, Sempat Dianggap Punah

Burung Takahe. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Salah satu negara yang kaya akan hewan unik adalah Selandia Baru.

Beberapa di antara hewan tersebut diketahui terancam punah dan benar-benar menjadi perhatian untuk program konservasi.

Adapun salah satu hewan unik endemik dari Selandia Baru adalah burung Takahe. 

Jenis ini merupakan burung yang besarnya seukuran ayam.

BACA JUGA:Nuri Tak Bisa Terbang! Berikut 5 Fakta Unik Kakapo, Burung Endemik Selandia Baru yang Terancam Punah

Adapun jenis burung takahe ini sempat diyakini telah punah beberapa puluh tahun yang lalu. 

Tetapi burung ini kembali ditemukan, usai seorang ilmuwan yang bernama Geoffrey Orbell melakukan ekspedisi. 

Oleh karena itulah, burung takahe terkadang disebut burung yang kembali dari kematian.

Telah dirangkum koranrb.id, berikut 5 fakta unik burung takahe yang sempat dianggap punah, adalah:

BACA JUGA:Sangat Protektif! Berikut 5 Fakta Unik Burung Kiwi, Salah Satu Burung yang Tidak Bisa Terbang

1. Jenis burung tidak bisa terbang

Sekilas dari bentuk ukurannya burung takahe ini mirip dengan ayam.

Adapun berat rata – rata burung takahe ini antara 2,3 - 3,8 kilogram. 

Cukup besar ukuran tubuh takahe untuk ukuran jenis burung.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan