KORANRB.ID - Pantai merupakan salah tempat favorit yang sering dikunjungi masyarakat untuk berwisata.
Hal ini terlihat di setiap objek wisata pantai yang selalu ramai dikunjungi oleh wisatawan, apalagi ketika momen liburan.
Suara deburan ombak dan birunya air laut menjadi salah satu landscape yang indah dan sangat memanjakan mata semua orang.
Bagi kamu yang penat dengan aktivitas keseharian bekerja di kantor, pantai merupakan salah satu solusi bagi kamu untuk berwisata.
BACA JUGA:Bingung Menentukan Tekanan Angin Ban Mobil? Begini Caranya
BACA JUGA:Jangan Asal Konsumsi Antibiotik, Bisa-Bisa Bakteri Baik Dalam Tubuhmu Berkurang Loh!
Tak hanya memiliki pemandangan yang indah, ternyata banyak hal yang bisa dilakukan saat berlibur ke pantai.
Selain bermain pasir, di beberapa spot pantai juga menyediakan area berenang, berselancar, bermain jet sky, atau bahkan sekadar menikmati kuliner khas wilayah pesisir.
Namun tahukah kamu, ternyata liburan ke pantai juga memiliki manfaat terhadap kesehatan fisik dan mental lho.
Banyak orang yang kembali fresh setelah berlibur ke pantai. So? Apa saja manfaat berlibur ke pantai? Berikut ulasannya.
BACA JUGA:Begini 10 Makanan Ampuh Untuk Menurunkan Gula Darah, Solusi Nutrisi Sehat Bagi Penderita Diabetes
BACA JUGA:Dapat Meredakan Sakit Haid!! Berikut Manfaat Luar Biasa Daun Ungu
Manfaat Berlibur ke Pantai Bagi Kesehatan Fisik
Untuk kesehatan fisik, berlibur ke pantai memiliki manfaat sebagai berikut:
1. Mendapatkan vitamin D yang cukup