Berguna bagi Manusia! Berikut 6 Fakta Unik Kuda, Hewan Kuat

Selasa 04 Jun 2024 - 13:42 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Pada zaman dahulu, kuda sering manfaatkan tenaganya, khususnya sebagai alat transportasi.

Oleh karena itulah, kemudian membuat tenaga kuda digunakan sebagai satuan daya mesin buatan manusia, dengan istilah horsepower atau HP. 

BACA JUGA:Predator Mini! Berikut 5 Fakta Unik Alap-alap Layang

Adapaun dalam bahasa belanda, istilah yang digunakan adalah Paarden Kracht atau PK.

Dimana satu HP HP setara dengan sekitar 735 - 745 watt. 

Dimana  satuan tersebut diciptakan oleh James Watt, seorang insinyur asal Skotlandia.

Adapun satuan tersebut untuk menghitung besar usaha per menit yang bisa dilakukan kuda di pertambangan pada zaman dahulu. 

BACA JUGA:Berburu Tanpa Suara! Berikut 6 Fakta Unik Burung Hantu Serak Jawa

Tetapi pada saat ini, satuan HP atau PK biasanya dipakai untuk mengukur daya mesin kendaraan atau pun alat elektronik.

Kuda, jaran atau aswa dengan nama latinnya  Equus caballus atau us ferus caballus, merupakan mamalia berkuku ganjil yang telah didomestikasi, berjari satu.

BACA JUGA:Menggonggong seperti Anjing! Berikut 6 Fakta Unik Pungguk Gonggong

Hewan ini tergolong dalam keluarga taksonomi Equidae dan merupakan salah satu daripada dua subspesies Equus ferus yang masih ada . 

Hewan ini telah berevolusi selama 45 - 55 juta tahun yang lalu,  terakhir dari makhluk kecil berjari banyak, dekat dengan Eohippus , kemudian menjadi hewan besar berjari satu pada saat ini.

BACA JUGA:Pemburu Ikan Ahli! Berikut 7 Fakta Unik Laba-laba Rakit Semi Akuatik

Kuda mulai dipelihara oleh manusia sekitar tahun 4000 SM (Sebelum Masehi) dan penjinakan kuda diyakini telah meluas pada tahun 3000 SM (Sebelum Masehi).

Itulah 6 fakta unik kuda yang merupakan hewan kuat, kamu pernah menunggangi kuda? (**)

Kategori :