Predator Mini! Berikut 5 Fakta Unik Alap-alap Layang

Alap-alap Layang. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Jenis burung ini mempunyai ukuran yang mini.

Burung ini jago terbang melayang tidak bergerak di udara dengan sayapnya.

Adapun nama burung ini adalah alap-alap layang atau nankeen kestrel. 

BACA JUGA:Berburu Tanpa Suara! Berikut 6 Fakta Unik Burung Hantu Serak Jawa

Alap – alap layang dengan nama ilmiahnya Falco cenchroides, berasal dari Australia dan Papua Nugini, burung ini dikenal karena kemampuannya melayang di satu titik atau disebut hovering. 

Walau berukuran mini, alap-alap layang termasuk burung pemangsa (karnivora).

Uniknya, alap – alap layang tidak mengandalkan kecepatan terbangnya saat berburu.

BACA JUGA:Menggonggong seperti Anjing! Berikut 6 Fakta Unik Pungguk Gonggong

Telah dirangkum koranrb.id, berikut 5 fakta unik alap-alap layang, adalah:

1. Salah satu burung predator termungil

Alap – alap layah merupakan salah satu burung pemangsa bertubuh termungil di dunia.

Dikutip dari Animalia, alap-alap layang mempunyai panjang sekitar 28  - 35 cm.

BACA JUGA:Unik! Berikut 5 Fakta Jenis Burung Hantu yang Ada di Indonesia

Sementara rentang sayapnya sekitar 78 cm.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan