Masyarakat Bengkulu Harus Manfaatkan Program Magang ke Jepang

Rabu 05 Jun 2024 - 23:07 WIB
Reporter : Muharista Delda
Editor : M. Rizki Amanda Lubis

Terpisah, Kepala Disnakertrans Provinsi Bengkulu, Dr. H. Syarifudin, M.Si mengatakan, rencana untuk pemberangkatan tahun ini ada 33 peserta yang dinyatakan lulus seleksi magang ke Jepang.

BACA JUGA:Gencarkan Penurunan Stunting, Periksa Balita, Ibu Hamil dan Catin

BACA JUGA:Gubernur Dijadwalkan Buka MTQ Provinsi ke XXXVI di Bengkulu Utara

''Sebenarnya yang daftar dalam seleksi sejak 27 hingga 31 Mei 2024 itu 278 orang, namun yang lulus seleksi administrasi 132 orang dan yang benar-benar lulus seleksi 33 orang,'' tukas Syarifudin yang akrab disapa Udin ini.

Khusus untuk magang ke Jepang geombang lanjutan, rencananya akan kembali dibuka Desember 2024 sesuai hasil koordinasi dengan Kementerian Ketenagaan Kerja. 

Kategori :