Cocok untuk Hewan Kurban Saat Idul Adha, Ini 12 Jenis Kambing yang Diternakkan di Indonesia

Jumat 07 Jun 2024 - 21:14 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Selain itu, kabupaten Maros, Jenepoto, Sopeng dan daerah Makassar merupakan daerah dengan populasi kambing marica yang cukup banyak.

kambing marica dapat bertahan hidup di tempat dengan curah hujan rendah dan hanya mengandalkan makanan rumput kering di tanah berbatu.

BACA JUGA:Berburu Tanpa Suara! Berikut 6 Fakta Unik Burung Hantu Serak Jawa

12. Kambing Samosir

Jenis kambing ini, adalah  hewan peliharaan turun-termurun masyarakat di Pulau Samosir, tengah Danau Toba, Sumatera Utara. 

Warna bulu kambing ini mayoritas putih bersih.

Pada zaman dahulu, kambing samosir digunakan sebagai persembahan ritual keagamaan. 

BACA JUGA:Menggonggong seperti Anjing! Berikut 6 Fakta Unik Pungguk Gonggong

Dengan topograpi Pulau Samosir yang berbukit kering dan batuan membuat jenis-jenis kambing di daerah tersebut memiliki ketahanan tubuh cukup kuat.

Untuk ciri fisiknya, kambing ini hampir sama dengan kambing kacang yang diternakkan di Sumatera Utara. 

Warna kambing ini cenderung dominan warna putih atau dengan belang hitam. 

BACA JUGA:Unik! Berikut 5 Fakta Jenis Burung Hantu yang Ada di Indonesia

Selain itu, masyarakat lokal juga menyebut kambing tersebut dengan nama Kambing Batak atau Kambing Putih. 

Itulah 12 jenis kambing yang diternakkan di indonesia, kamu sudah tahu bedanya? (**)

Kategori :