6 Manfaat Berjalan Tanpa Alas Kaki, Tapi Ada Risikonya Berikut Ini yang Perlu Diketahui

Sabtu 15 Jun 2024 - 10:12 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Sumarlin

Risiko Berjalan Tanpa Alas Kaki

Meskipun banyak memiliki manfaat bagi kesehatan, namun berjalan tanpa sandal atau sepatu dapat menimbulkan efek samping. 

Ada banyak kondisi yang memungkinkan Anda mengalami cedera atau sakit kaki saat berjalan tanpa alas kaki.

Berikut ini beberapa kekurangan berjalan kaki tanpa alas.

- Kutu air dan infeksi jamur menempel pada permukaan yang basah.

- Adanya kutil plantar dan infeksi virus pada permukaan yang kotor.

- Kemungkinan menginjak pecahan kaca atau paku yang dapat menyebabkan infeksi tetanus. 

- Kemungkinan masuknya bakteri, infeksi jamur dan virus akibat bertelanjang kaki. 

- Terkena cacing tambang, ketika kaki memiliki kontak langsung dengan kotoran hewan, yang biasanya terdapat pada pasir dan rumput.

Kategori :