Berbisa! Berikut 5 Fakta Unik dari Ular Kobra

Kamis 27 Jun 2024 - 16:27 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BACA JUGA:Bisa Memangsa Panda! Berikut 8 Fakta Unik Serigala Emas, Bekerja Sama saat Berburu

Hal ini dikarenakan semburan bisa tersebut dapat mencapai 10 – 15 kaki atau sekitar 3 – 4,6 meter panjangnya.

Apabila bisa tersebut terkena mata, maka akan dapat menyebabkan kebutaan, sedangkan partikel - partikel bisa yang terdapat di udara bisa menimbulkan gejala asma.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 7 Fakta Unik Dhole, Anjing Liar Asia Sering Dimanfaatkan Manusia, bisa Memangsa Panda

4. Cara ular kobra dalam mencari mangsa

Untuk memenuhi nutrisnya, tentunya ular kobra akan berburu mangsa, sehingga reptil ini termasuk salah satu hewan yang aktif dalam berburu.

BACA JUGA:Maskot Negara Angola! Berikut 5 Fakta Unik Burung Red Crested Turaco, dengan Bulu Berwarna-warni

Dengan mengandalkan indera penciuman yang dimilikinya, biasa ular kobra seperti king kobra cukup aktif berburu pada siang atau pun malam hari.

Dikutip dari Smithsonian's National Zoo, taring yang dipunyai jenis King kobra ternyata dapat mencapai 8 - 10 milimeter panjangnya.

BACA JUGA:Penghisap Darah! Berikut 5 Fakta Unik Burung Vampire Ground Finch yang Terancam Punah

Hal tersebut dikarenakan rahang reptil ini yang cenderung lebih pendek. 

Biasanya taring tersebut digunakan untuk menyuntikkan bisa dan kemudian mendorong mangsanya ke perut secara bulat-bulat.

5. Kandungan bisa, salah satu yang paling berbahaya di dunia

Ular kobra merupakan salah satu hewan yang mempunyai bisa yang cukup berbahaya.

BACA JUGA:Burung Reptil! Berikut 6 Fakta Unik Hoatzin, Burung Endemik Amazon

Hal tersebut dikarenakan ular kobra memiliki kandungan bisa yang cukup serius apabila sampai terkena gigitannya, bahkan bisa tersebut dapat membunuh satu ekor gajah sekaligus.

Kategori :