Ormas Pekal Kunjungi Polres, Bupati Undang Kantor Pertanahan, Buntut Penembakan 2 Warga Bengkulu Utara

Senin 15 Jul 2024 - 22:35 WIB
Reporter : Tri Shandy Ramadani
Editor : M. Rizki Amanda Lubis

Kedatangan mereka dalam rangka mempertanyakan terkait kasus penembakan dua warga yang diduga dilakukan oleh oknum aparat hukum tersebut.

BACA JUGA:Modus Minta Antar, Pengangguran Coba 'Gagahi' Remaja Putri di Kebun, Begini Nasib Pelaku

BACA JUGA:1.100 Anggota BPD Bengkulu Utara Akan Dikukuhkan Ulang, Ini Penyebabnya

Ketua PKMP Bengkulu Utara, H Ihwan Halidi SH, MM  menerangkan kedatangan mereka untuk berkoordinasi terkait sejauh mana proses pasca kejadian tersebut. 

Ia berharap dalam penuntasan masalah tersebut tidak ada yang dirugikan atau diuntungkan. 

“Apapun hasilnya nanti akan kami sampaikan kemasyarakat kami, saat ini Masyarakat kedua desa dipastikannya kondusif,” ujarnya.

Kategori :