10 Kursus yang Menjanjikan, Banyak Dibutuhkan Perusahaan dan Berpenghasilan Besar

Jumat 23 Aug 2024 - 10:20 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Fazlul Rahman

Memiliki kemampuan menulis yang baik membuat kamu dapat mengemas informasi dengan efektif. Kamu juga bisa belajar menyunting informasi atau kalimat yang tidak diperlukan di dalam sebuah naskah atau dokumen.

Banyak jenis kursus menulis yang bisa kamu pilih untuk masa depan kamu. Kamu juga bisa sesuaikan dengan minat, seperti menulis kreatif, jurnalistik, dan masih banyak yang lainnya.

8.Kursus Microsoft office.

Sepertinya kamu tidak asing dengan penggunaan Microsoft office, seperti MS word, MS excel, dan Powerpoint. Tetapi, untuk menghadapi dunia kerja, kamu tidak boleh sekedar tahu tetapi mahir dalam menggunakan skin banyak berangkat kerja tersebut.

Agar menguasai perangkat perangkat tersebut kamu bisa mengikuti pelatihan Microsoft office tingkat profesional untuk mempelajari dan menguasai tools yang berguna di dunia kerja.

9.Kursus bahasa isyarat.

Tidak banyak yang menguasai bahasa isyarat. Padahal pulang kerja yang membutuhkan keahlian ini cukup banyak. Salah satunya adalah peluang bekerja di stasiun televisi sebagai penerjemah bahasa isyarat.

BACA JUGA:250 Vial VAR Dibagikan ke Puskesmas, Kasus GHPR di Kaur Bertambah

BACA JUGA:Jalan Nasional Berlubang di Kepahiang Ditambal Lagi, Pengawas Sorot Angkutan Batu Bara

Sebab, pemerintah melalui kementerian komunikasi dan informasi memang telah mewajibkan stasiun televisi untuk menyediakan tayangan bahasa isyarat dalam program program siaran nya.

Bila tertarik mendalami bahasa isyarat kamu juga bisa mengikuti kursus bahasa isyarat yang disediakan lembaga resmi maupun komunitas pengguna bahasa isyarat.

10.Kursus web developer.

Kemampuan membuat website merupakan skill yang sangat dibutuhkan di dunia kerja. Sebab, di era digital seperti sekarang, hampir setiap bisnis membutuhkan website.

Dengan menjadi seorang web developer kamu tidak hanya bisa bersaing di dunia kerja melainkan mampu membuka lapangan kerja sendiri. Selain itu pula potensi penghasilan yang kamu terima juga cukup besar.

Kategori :