Berikut Ini Takaran Aman Konsumsi Gula Minumanmu, Ini Penjelasanya

Senin 09 Sep 2024 - 19:25 WIB
Reporter : Abdilatul Fatwa
Editor : Fazlul Rahman

Selalu baca label kandungan gizi untuk mengetahui berapa banyak gula yang ada di dalamnya.

5. Buat Jus Sendiri

Jika suka jus, buatlah jus sendiri di rumah tanpa menambahkan gula.

Bisa menambahkan sayuran seperti bayam atau seledri untuk mengurangi kandungan gula alami dari buah-buahan.

6. Minum Teh atau Kopi Tanpa Gula Cobalah menikmati rasa alami dari teh atau kopi, bisa mulai dengan mengurangi gula secara bertahap hingga akhirnya terbiasa menikmati rasa pahit atau asam yang alami.

7. Kendalikan Porsi Minuman Manis

Apabila memutuskan untuk menikmati minuman manis, kontrol porsinya. Misalnya, daripada meminum satu kaleng soda, bagilah dengan teman atau minum setengahnya saja.

Kategori :