Begini Cara Merawat Printer Agar Tidak Mudah Rusak

Kamis 10 Oct 2024 - 09:18 WIB
Reporter : Rusman Afrizal
Editor : Ade Haryanto

KORANRB.ID - Printer sudah menjadi bagian penting dalam kehidupan manusia.

Keberadaan benda ini sangat membantu orang yang harus mencetak foto atau dokumen terkait pekerjaannya. Namun, tidak semua orang tahu dan bisa merawat printer dengan baik.

Kebanyakan hanya tahu memakai, tapi tidak paham bagaimana merawatnya.

Padahal jika tidak di rawat dengan baik maka printer akan cepat rusak, sedangkan harga satu unit printer tidaklah murah.

BACA JUGA:Berikut Rekomendasi Sayuran untuk Salad yang Sehat

Bisa mencapai jutaan rupiah, yang jika rusak tentu bakal membuat rugi.  

Bagi yang punya printer, berikut adalah tips merawat printer agar tidak mudah rusak ; 

1. Pilih tinta sesuai tipe printer 

Hal yang pertama adalah memilih jenis tinta yang tepat dan original (asli) akan menjaga keawetan dari printer. Setiap printer mempunyai perbedaan pada tinta.

Ini tergantung dengan jenis printer yang digunakan.

BACA JUGA:Ini Dia 10 Provinsi Penerima Kartu Prakerja Terbanyak

Dipasaran banyak sekali jenis-jenis tinta. Jadi ki harus sesuaikan dengan cara menanyakan tinta seperti apa yang digunakan sesuai dengan jenis atau merk printer kamu. 

Selain itu, setiap merek dan jenis tinta yang dijual juga memiliki tingkat kekentalan yang berbeda–beda.

Itulah pentingnya untuk memastikan kamu tetap memakai tinta yang kualitas dan karakternya sesuai jenis printer.

2. Batasi menggunakan printer secara berlebihan

Kategori :