Ini Daftar 10 Danau Terdalam dan Terbesar di Indonesia

Kamis 30 Nov 2023 - 11:14 WIB
Reporter : FAZLUL RAHMAN
Editor : Fazlul Rahman

Danau Towuti merupakan danau ke-2 terluas  di Indonesia. Danau ini ada di Provinsi Sulawesi Selatan Luasnya mencapai 561 kilometer persegi dengan kedalaman mencapai 203 meter.

3. Danau Tempe.

Danau ini juga ada di Sulawesi Selatan ini, menjadi danau terluas ke 3 di Indonesia. Luasnya mencapai 350 kilometer persegi. Lokasinya berada di Kabupaten Wajo. Meski luas, namun kedalamannya hanya 5 meter.

4. Danau Poso.


Danau Poso--

Danau Poso menjadi yang terluas ke 4 di Indonesia. Total luasnya mencapai 323 kilometer persegi. 

5. Danau Sentarum.

Danau Sentarum merupakan danau terluas ke 5 di Indonesia ini berada di Kapuas Hulu Kalimantan Barat. Luasnya mencapai 275 kilometer persegi, Danau Sentarum memiliki kedalaman hingga 8 meter. Danau ini merupakan danau musiman. Sebab, danau ini akan dipenuhi air selama 10 bulan setiap tahun, selebihnya akan surut lalu membentuk kolam-kolam kecil. (**)

 

Kategori :