Ketiak Bau Jangan Dianggap Remeh, 6 Cara yang Harus Dilakukan

Jumat 09 Feb 2024 - 11:02 WIB
Reporter : Firmansyah
Editor : Riky Dwi Putra

BACA JUGA:Ini 12 Arti Mimpi Bertemu Mantan Pacar, Jangan Sepelekan, Ini Pertanda!

4.Berhenti Merokok

Nikotin yang terkandung dalam rokok juga memiliki fungsi yang sama dengan kafein yakni meningkatkan suhu tubuh dan jantung lebih cepat berdetak.Hal ini dapat menyebabkan produksi kelenjar keringat lebih cepat meningkat.

Maka dari itu dengan berhenti merokok diyakini akan mampu mengurangi bau badan dan keringat berlebih

5. Gunakan Pakaian Longgar

Salah satu faktor penyebab terjadinya ketiak mudah basah  penggunaan pakaian yang ketat atau sempit.

BACA JUGA:Jamin Kesehatan KPPS, 2019 Jangan Sampai Terulang

BACA JUGA: 4700 Rumah Tak Layak Huni, Pemkab Seluma Beragam Upaya

Untuk itu, seseorang juga harus mencoba pakaian yang longgar dengan bahan yang mudah menyerap keringat seperti katun.

Selain itu pakaian longgar juga memungkinkan udara lebih mudah masuk serta menjadikan tubuh tetap sejuk.

6. Mengkonsumsi Air Secukupnya

Mengkomunikasikan air mineral secara teratur juga menjadi salah satu cara agar ketiak tetap kering dan tidak basah. 

BACA JUGA:Ancaman Penjara Anggota DPRD Kaur, Rp6,6 Miliar Ini Rinciannya

BACA JUGA:Teuku Ryan Buka Suara Soal Keretakan Rumah Tangga, Ingin Pertahankan Pernikahan dengan Ria Ricis

Kebutuhan cairan yang ada dalam tubuh yang sudah terpenuhi dengan cara mengkonsumsi minuman atau makanan yang kaya akan kandungan air bisa membantu suhu badan tetap sejuk. 

Dengan begitu keringat yang berlebih dalam ketiak akan tetap lebih mudah terhindari. 

Kategori :